Cara Memperluas Jangkauan Artikel di Medium
Satu hal yang sering bikin frustrasi penulis baru di Medium: “Kenapa ya tulisan saya bagus, tapi view-nya dikit banget?” Jawaban singkatnya: karena kamu menulis di ruangan tertutup. Medium memang platform luar biasa, tapi algoritmanya tidak selalu bekerja otomatis seperti media sosial. Kalau kamu tidak aktif mendistribusikan tulisanmu, maka besar kemungkinan tulisan itu akan tenggelam di […]
Cara Memperluas Jangkauan Artikel di Medium Read More »










